lingkungan

Tak Hanya Tanam Bakau, Jambore Mangrove 2024 Sajikan Transplantasi Karang Hingga Wayang Bahari

Sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan, 120 siswa sekolah adiwiyata di Kabupaten Rembang melakukan penanaman 150 bibit bakau jenis rhizophora mucronata dan 400 bibit tanaman api-api atau avicennia di Zona Rehabilitasi Kawasan Ekosistem Esensial (KEE) Desa Pasarbanggi Kecamatan Rembang baru-baru ini. Kegiatan penanaman itu merupakan salah satu agenda penyelenggaraan Jambore Mangrove

Pemkab Rembang Akan Tambah Ruang Terbuka Hijau

Pemerintah Kabupaten (Pemkab)  Rembang akan berupaya menambah jumlah Ruang Terbuka Hijau (RTH) di wilayah perkotaan. Dari yang saat ini tercatat RTH baru 10,2 persen akan diupayakan ke 30 persen. Indah Fahma Mustika, S.T. Kepala Bidang  Perencanaan Pengaduan dan Pengawasan Lingkungan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) saat dihubungi Selasa (23/

Festival Jaga Bumi, Ingatkan Kita Peduli Lingkungan

Pemkab Rembang terus mendorong gerakan menanam pohon, baik itu di lingkungannya maupun di pekarangan rumah. Upaya menjaga alam tersebut  tentu dapat menambah pasokan dan kualitas oksigen yang kita hirup, ketersediaan air dan meminimalisir banjir. Hal itu disampaikan Asisten III Sekda Rembang Noor Effendi yang mewakili Bupati diacara Festival Jaga Bumi